
Idul Fitri 1441 Hijriyah, jatuh pada hari Minggu 24 Mei 2020
Jum'at, 22 Mei 2020 - Oleh MAN 4 Cirebon - Dilihat 3334 kaliKementerian Agama menetapkan 1 Syawal 1441 Hijriah atau Idul Fitri jatuh pada 24 Mei 2020. Ketetapan itu diputuskan dalam sidang isbat yang dihadiri MUI hingga Komisi VIII DPR.
Sidang isbat digelar di gedung Kementerian Agama, Jl MH Thamrin, Jakarta Pusat, Jumat (22/5/2020). Sidang digelar secara terbatas dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan terkait Corona (COVID-19). Para tamu undangan seperti perwakilan ormas mengikuti sidang secara online. keputusan sidang isbat," tambahnya.
Posisi Hilal Awal Syawal 1441H
Laporan dari Pelabuhan Ratu, posisi hilal awal Syawal 1441 H atau pada 29 Ramadan 1441 H di Pelabuhan Ratu secara astronomis tinggi hilal: minus 4,00 derajat; jarak busur bulan dari matahari: 5,36 derajat; umur hilal minus 6 jam 55 menit 23 detik.
Sementara itu, kata Cecep, dasar kriteria imkanurrukyat yang disepakati MABIMS adalah minimal tinggi hilal 2 derajat, elongasi minimal 3 derajat, dan umur bulan minimal delapan jam setelah terjadi ijtima'.
"Ini sudah menjadi kesepakatan MABIMS," ujar dia.
Cecep menjelaskan, karena ketinggian hilal di bawah 2 derajat, bahkan minus, maka tidak ada referensi pelaporan hilal jika hilal awal Syawal teramati di wilayah Indonesia.
"Dari referensi yang ada, maka tidak ada referensi apapun bahwa hilal Syawal 1441H pada Jumat ini teramati di seluruh Indonesia," ujar Cecep.
Surat Pemberitahuan dari Pengurus Besar Nahdlatul Ulama tentang Penetapan 1 Syawal 1441 Hijriah:
Sumber: Kemenag RI, detik.com, PBNU
Komentar
Semoga pandemi corona cepat berlalu setelah lebaran... Minal aidin wal faidzin, mhon mf lahir & bathin ya guys...
Amin YRA...
Semoga amal ibadah kita semua di bulan ramadan ini, diterima oleh Allah SWT. Amin...
Mohon Maaf Lahir dan bathin untuk semua.. :)
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Gandeng Neutron, MAN 4 Cirebon Adakan Rasionalisasi Persiapan Siswa Masuk Perguruan Tinggi Negeri (PTN)
Cirebon (MAN 4 Cirebon) - Dalam upaya mempersiapkan siswa menghadapi Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP), Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 4 Cirebon menggandeng
MAN 4 Cirebon Laksanakan Upacara Bendera, Pembina Upacara Sampaikan Kiat-kiat Menjadi Orang Sukses
Cirebon (MAN 4 Cirebon) - MAN 4 Cirebon kembali melaksanakan upacara bendera rutin setiap hari Senin di halaman madrasah, Senin (3/2/2025). Upacara bendera diikuti oleh seluru
Belajar Isu Sosial-Politik, Empat Siswa MAN 4 Cirebon Ikuti Kegiatan Cirebon Roundtable Conference
Cirebon (MAN 4 Cirebon) - Empat siswa MAN 4 Cirebon mengikuti kegiatan Cirebon Roundtable Conference yang diselenggarakan oleh Inter Aksi yang bertempat di Gedung DPRD
Peringati Isra' Mi'raj 1446 H, Kepala MAN 4 Cirebon, Ajak Siswa Mengenang Spiritual Perjalanan Nabi Muhammad SAW
Pabuaran (HUMAS Kab. Cirebon) Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 4 Cirebon gelar peringatan Isra Mi’raj 1446 H/2025 M yang bertempat di halaman madrasah, Jumat (24/01
Kejar Target Publikasi, MAN 4 Cirebon Lakukan Rapat Koordinasi Tim Pengelola Sistem Informasi Madrasah (SIM)
Pabuaran (HUMAS Kab. Cirebon) MAN 4 Cirebon lakukan rapat koordinasi Tim Pengelola Sistem Informasi Madrasah (SIM) di ruang Kepala Madrasah, Kamis (23/01/2025). Rapat
Mengenali Bakat dan Minat Siswa, MAN 4 Cirebon Gelar Seminar Membangun Masa Depan Karir bagi Peserta Didik Kelas X
Pabuaran (HUMAS Kab. Cirebon Sebanyak 317 peserta didik kelas X MAN 4 Cirebon mengikuti kegiatan Seminar Membangun Masa Depan Karir bertempat di Auditorium setempat p
Menuju Kemajuan : Kepala MAN 4 Cirebon Pimpin Rapat Bedah DIPA
Pabuaran (HUMAS Kab. Cirebon) Kepala Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 4 Cirebon, Hj. Uswatun Hasanah, memimpin rapat bedah Dokumen Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) pada ha
Persiapan Menuju Dunia Kerja, MAN 4 Cirebon Gelar Sosialisasi Pembuatan Kartu Pencari Kerja
Pabuaran (HUMAS Kab. Cirebon) Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 4 Cirebon menyelenggarakan Kegiatan Sosialisasi Pembuatan Kartu Pencari Kerja (AK-1) melalui Aplikasi Siap Kerja ya
KEGIATAN UPACARA BENDERA
Mengawali hari pertama - kegiatan belajar mengajar aktif di Semester Genap Tahun Pelajaran 2024/2025, MAN 4 Cirebon kembali melaksanakan Upacara Bendera pada pukul 07.00 WIB di l
Serentak !!, Sertijab dan Pelantikan Pengurus Ekstrakurikuler MAN 4 Cirebon Periode 2024-2025
Pada hari ini Sabtu, 26 Oktober 2024, MAN 4 Cirebon mengadakan acara Pelantikan dan Serah Terima Jabatan Ekstrakurikuler Periode 2024 - 2025 secara serentak. Kegiatan ini bertepatan d
Lebaran sepi...